Jumat Curhat, Kapolsek Jatisari Imbau Kondusifitas Jelang Pilkada 2024

    Jumat Curhat, Kapolsek Jatisari Imbau Kondusifitas Jelang Pilkada 2024

    Polres Karawang, Polda Jabar -  Polsek Jatisari Polres Karawang Polda, kembali melaksanakan kegiatan Jumat Curhat untuk menampung curhatan masyarakat yang digelar di Kantor Desa Balonggandu Kec Jatisari Kab Karawang, Jumat (27/09/2024) Jam 09.30 wib. Dalam kesempatan itu, Kapolsek Jatisari Kompol H Bambang Sumitro.SH., MM., CHRA mewakili Kapolres Karawang AKBP Edwar Zulkarnain.SIK., SH., MH menyampaikan bahwa giat Jumat Curhat bertujuan untuk menjalin silaturahmi yang lebih erat antara polri dengan tokoh masyarakat.

    “Melalui kegiatan ini, Polri khususnya Polsek Jatisari Polres Karawang menampung keluhan dan saran ataupun masukan dari masyarakat yang berada di wilayah hukum Jatisari.” ujar Kapolsek.

    Selain itu, Kapolsek juga menyampaikan himbauan Harkamtibmas menjelang Pilkada 2024 kepada Muspika dan warga yang hadir.

    “Mari kita bersama sama menjaga dan memelihara Kamtibmas yang aman dan kondusif di wilayah Polsek Jatisari Polres Karawang dalam tujuan kita bersama untuk menciptakan Pilkada Serentak 2024 yang aman dan kondusif sehingga tercipta Pemilu Damai.” ujarnya.

    Polres Karawang_AKBP Edwar Zulkarnain

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Kembali Gelar Jumat Curhat, Kapolsek Klari...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Rengasdengklok Hadiri Musrenbang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Panglima TNI Tutup Latihan Penyusunan Renkon TNI OMP Geladi Yudha Dharma Pasis Dikreg LII Sesko TNI TA 2024

    Ikuti Kami